Alasan untuk Keluar dari Pekerjaan Anda Saat ini Secepat yang Anda Bisa
Sesungguhnya terdapat banyak alasan untuk keluar dari pekerjaan anda saat ini yang semuanya merujuk pada satu kenyataan, yaitu: Hidup itu terlalu singkat. Hidup terlalu singkat untuk pulang ke rumah setiap hari dengan perasaan tidak puas….